Jika dilihat dari segi fungsinya, sebenernya kedua versi ini sama, hanya beberapa sistem atau script yang diubah. BBM versi Clone merupakan versi BBM yang sifanya seperti BBM 3, dapat di Instal tanpa harus menguinstal BBM default yang sudah terinstal di Android sebelumnya. Keren bukan ?
Jika BBM Not Clone, merupakan kebalikannya dari BBM Clone. Harus mencopot pemasangan atau menguinstal terlebih dahulu jika mau mengganti BBM Mod lainnya.
Apa sih kelebihan dan kekurangannya dari BBM Clone ? Beberapa kekurangan dan kelebihan dari BBM Clone akan ane sebutkan dengan ulasan dibawah ini :)
Kelebihan
- Bisa langsung diinstal tanpa harus uninstal BBM yang pernah terinstal sebelumnya
- Ukuran/size pemakaian RAM lebih kecil
- Bisa disandingkan dengan BBM Official buatan pabrik (2 BBM dalam 1 HP)
Kekurangan
- Terkadang hilang koneksi secara tiba-tiba, hal ini memungkinkan icon BBM hilang pada menu bar di pojok kiri atas smartphone (faktor terkurasnya memori RAM hp sobat)
- Mudah tertindih dengan BBM Mod No Clone dan atau BBM Official
- Free Stikernya tidak bisa dibuat backup untuk diletakkan di BBM Official atau BBM Mod NO Clone
- Tidak Bisa update secara otomatis, namun bisa update dengan mengganti versi BBM (uninstal dan instal yang baru)
0 comments:
Demikian postingan dari saya. Apabila terdapat kesulitan download silahkan berkomentar dengan kata - kata yang baik. :)